“Water” dikategorikan pada jenis Film Pendek, film pendek merupakan film-film yang memiliki durasi dibawah 50 menit (Derek Hill dalam Gotot Prakosa, 1997). “Water” Film Pendek Besutan Sinaes Muda SMK Panca Bhakti Banjarnegara. Bercerita mengenai pemanfaatan air dengan sebenarnya lebih tepatnya Peduli kepada Air. Film ini sebagai pemenang 1 (juara 1) Lomba Film Pendek.
Dalam catatan Unicef, Zimbabwe menjadi salah satu negara yang cukup signifikan menghadapi masalah ini. Ribuan anak baik di kota maupun di pedesaan kesulitan air bersih dan rentan penyakit. Oleh karenanya, Unicef Zimbabwe kemudian menyatakan pentingnya upaya pengelolaan air berkelanjutan, khususnya dalam hal mengelola air buangan.
Selamat Hari Air Sedunia, 22 Maret. Selamat menonton.Mohon maaf masih dalam bentuk Trailer!