Tim Web Design SMK PB Masuk 5 Besar Lomba Web Design 2018

By maspupah

SMK Panca Bhakti Banjarnegara berhasil meraih 5 besar pada lomba Web Design UKM STMIK AMIKOM Purwokerto bertajukan “Inovasi Teknologi Untuk Negeri”. Tim di pimpin oleh Guru Pembimbing, Ibu Maspupah, S.Kom,MOS, bersaing cukup ketat dengan kompetitor dari tingkat Sekolah Menengah se-Jateng-DIY. Dari sebelumnya tim SMK Panca Bhakti sering lolos pada babak selanjutnya baik pada kompetensi desain…