Cyberpreneur, Bentuk Revolusi Industri 4.0

By maspupah

Teleconference antara Admin,SMKN 10 Surabaya, SMKN 1 Bandung,Sarastiana,Cyberpreneur Yang disaksikan oleh 35 peserta yang hadir secara Online Cyberpreneur adalah program pembelajaran jarak jauh bidang TIK bagi SMK se­ indonesia yang diharapkan dapat melahirkan para tenaga kreatif digital muda yang profesional bagi industri TIK serta calon wirausaha pemula kreatif digital yang telah diikuti oleh 1000 SMK…

GURU PEMBELAJAR ~ DIRJEN GTK – KEMENDIKBUD RI

By maspupah

Apa itu guru pembelajar? Program ini dikembangkan oleh Kemdikbud pasca UKG tahun 2015 lalu. Tujuannya untuk meningkatkan kompetensi guru. Artinya guru disuruh lagi belajar untuk meningkatkan kompetensinya lewat pelatihan baik berupa tatap muka maupun online.  Sebagai mana kita tahu nilai standar minimum UKG untuk tahun 2016 adalah 65 naik 10 poin dibanding standar minimum UKG 2015 lalu…

Dunia Menuju Era Industri 4.0

By maspupah

Revolusi industri pertama tahun 1784, terjadi di Inggris ditandai dengan penemuan mesin-mesin mekanik bertenaga uap dan air. James Watt pada tahun 1769 menemukan mesin uap pertama.Sehingga mengilhami penemuan kereta api uap dan sebagainya. Jauh sebelum mesin-mesin tercipta, ribuan tahun sebelumnya manusia menggandalkan teknologi otot (otot manusia maupun otot hewan). Penemuan listrik oleh Michael Farady ditahun…

Sekolah Sebagai Kawasan Tanpa Asap Rokok

By maspupah

Guna menekan angka merokok di kalangan remaja usia sekolah, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) telah mencanangkan kawasan tanpa rokok di lingkungan sekolah. Hal tersebut tertuang dalam Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 64 Tahun 2015. Kawasan tanpa rokok bertujuan untuk menciptakan lingkungan sekolah yang bersih, sehat, dan bebas rokok. Oleh sebab itu, sekolah…

Informasi Lowongan Kerja Bulan Juni 2016

By maspupah

PT TD Automotive Compressor Indonesia (TACI) yang berlokasi di Jl. Kalimantan Blok E1-2 Kawasan Industri MM2100, Cikarang Barat, Bekasi, Jawa Barat. PT TACI merupakan produsen komponen kompresor berkualitas dan perusahaan joint venture antara PT Astra Otoparts Tbk (AOP), Toyota Industry Corporation (TICO), Denso International Asia Pte. Ltd., dan PT Toyota Tsusho Indonesia (TTC). PT Menara…

Bimtek Tenaga Teknis Pelaksanaan Bantuan Dikdas 2016

By maspupah

Implementasi dari MoU antara Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan dengan Kementrian Pekerjaan Umum diadakan Bimtek Tenaga Teknis Pelaksanaan Bantuan Dikdas 2016. Penyelenggaraan dilaksanakan di Surabaya (29 Mei – 2 Juni 2016). Bimtek ini dikuti oleh 325 peserta dari Jurusan Teknik Gambar Bangunan di wilayah Tengah terdiri dari: 1. Propinsi Jawa Timur = 72 SMK 2. Propinsi NTB…