Upacara Bendera HUT RI Ke-47

By maspupah

Pelaksanaan Upacara Peringatan HUT RI ke-47 di SMK Panca Bhakti Banjarnegara dilaksanakan dengan Upacara Bendera di lapangan. Sebagai irup adalah Kepala Sekolah, Bp. Agus Supartono,SH,ST,SPd,MM,MMPd. Pada Sambutannya Irup membacakan pidato menteri Pendidikan Nasional. Tema peringatan Hari Ulang Tahun ke 74 Kemerdekaan Republik Indonesia tahun 2019 ini adalah “SDM Unggul Indonesia Maju.” Tema tersebut mengandung makna…

In House Training (IHT) Pembelajaran Abad 21 Dan Pendidikan Karakter

By maspupah

Banjarnegara, 11-12 Juli 2020 SMK Panca Bhakti Banjarnegara mengadakan IHT dengan materi Pembelajaran Inovatif untuk menghadapi Revolusi Industri di Ruang Rapat sekolah. IHT dilaksanakan setiap awal tahun pembelajaran sebagai persiapan menyambut siswa baru dan lama untuk lebih fresh dan dengan ilmu baru mengenai pembelajaran agar dapat mengarahkan peserta didik dengan semangat baru. IHT dilanjutkan pendidikan…

SMKPB Sumbang Medali Pada O2SN Jateng 2019

By maspupah

Zaid Aldi Zulfikar Kelas XI TKR SMK Panca Bhakti Banjarnegara berhasil menyumbangkan medali perunggu pada cabang Renang Kejuaraan O2SN Tingkat Propinsi Jawa Tengah. Bersama dengan Aida Novia Savitri dari SMK TKN Kebumen juga berhasil menyumbangkan mendali untuk perwakilan Cabang Dinas Pendidikan Wilayah IX. Pada O2SN SMK Tahun 2019 ini dipertandingkan 5 Cabang yaitu Renang,Atletik, Bulutangkis,Karate…

Ied Mubarok 1440H, 5 Juni 2019

By maspupah

Keluarga Besar SMK Panca Bhakti Banjarnegara Mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1440H Taqobbalallohu minna wa minkum (Semoga Alloh menerim amalanku dan amalanmu) Aamiin… Tiada pemberian yang terindah dan perbuatan yang Mulia, selain Maaf dan saling Memaafkan PEMBERITAHUAN LAYANAN PPDB: LIBUR LEBARAN 3 s.d. 9 Juni 2019 BUKA KEMBALI : 10 Juni 2019 (Pukul 08.00…